Tempurung kelapa pada masa lalu di gunakan untuk mangkuk sekaligus wadah minuman. Pada masa kini pun, fungsi nya masih sedikit sama namun beberbeda kerajinan dan masih sering di temukan sampai saat ini misalnya saja para penjual jamu tradisional. Coba lah liat, masih banyak di antara mereka menjual atau menawarkan minuman menggunakan wadah batok kelapa
Seiring berjalan nya waktu, untuk pemanfaatan batok kelapa sudah semakin meluas apalagi di bidang kerajinan. Pada saat ini kita bisa melihat aneka hiasa dari batok kelapa baik itu kap lampu, vas bunga dan lain sebagai nya
Bahkan tempurung kelapa juga bisa digunakan untuk membuat gantungan kunci. Ya , hiasan kecil yang biasanya pun digunakan untuk penanda agar kunci tak hilang. Hal ini bisa di buat karena menggunakan material dan tentu saja, anda bisa menjadikan ide ini untuk usaha sendiri. Apa lagi di Indonesia, usaha pembuatan key chain berbahan batok kelapa cukup prospektif.
- Pasar local sangat menerima nya, khusus nya untuk para pembeli atau penjual souvenir
- Pasar ekspor terbuka lenar dengan citra positif Indonesia di bagian bidang industry craft
- Banyak sdm terampil yang siap menjadi karyawan
- Sangat banyak contoh referensi desain yang bisa kalian contoh maupun kalian ikuti
- Bahan batok kelapa yang sangat melimpah. Bahkan pada saat ini sering kali tempurung kelapa di anggap sebagai limbah dan sampah yang tugas nya hanya mengotori.
Untuk alat alat dan bahan cara membuat gantungan kunci
- Pisau
- Amplas
- Gergaji kayu kecil
- Mesin Bor
- Pernis
- Kuas
- Gantungan kunci yang sudah tak terpakai
- Kertas
- Pensil
- Batok kelapa
Cara Membuat Gantungan kunci
1.Bersihkan serabut serabut yang masih menempel pada batok kelapa dengan menggunakan pisau
2.Setelah bersih, amplas batok agar menjadi lebih halus
3.Buat pola yang akan kita gunakan untuk gantungan kunci kita pada selembar kertas, kemudia gunting kertas nya pada bagian tertentu
4.Tempel kan kertas pada bagian batok kelapa yang akan kita potong dan cetak, lalu buatlah pola di kertas.
5.Potong kertas pada bagian yang telah diberi pola untuk memotongmya menggunakan gergaji kayu kecil
6.Berilah Lubang pada ujung batok kelapa untuk menggunakan mesin bor
7.Pernis bagian batok menggunakan kuas dan tunggulah hingga mongering
8.Masukan gantungan kunci yang telah di buat
9.Gantungan kunci sudah jadi dan siap di gunakan
Tips Membuat Gantungan Kunci dari Tempurung Kelapa yang Bagus
1.Batok kelapa memang lah sangat keras. Namun pengolahan nya harus dilakukan secara hati-hati. Jika Salah, Anda malah akan memecahkan material tersebut.
2.Sebaiknya jika ingin melakukan pengawetan pada tempurung kelapa hal terlebih dahulu agar hasilnya tidak mudah rusak atau kropos dimakan hama.
3.Cat yang bisa mengaplikasikan cat natural transparan dan warna-warna solid lainya untuk hasil yang bernama shabby chick pun bagus bagus saja diterapkan.
4.Jika ingin memiliki hasil yang sangat baik, jika tak ada salahnya mengkombinasikan bahan yang lain seperti serat alam.
5.Mengemas produk dengan baik dan rapih agar produk tidak mudah rusak dan keindahannya tetap terjaga.
Dan inilah Beberapa poin yang bisa kita simpulkan
- Tempurung kelapa adalah jenis material solid keras yang ternyata memiliki banyak fungsi. Salah satunya ialah potensinya dimanfaatkan dalam industri kerajinan.
- Ada sangat banyak produk kerajinan batok kelapa yang bisa dibuat. Di antaranya ialah gantungan kunci.
- Bagi Anda yang ingin menjadi produsen gantungan kunci dari tempurung kelapa, ada berbagai pilihan model yang bisa dijadikan inspirasi. Misalnya gantungan kunci dengan tema romansa, anak-anak, hingga religi.
- Jangan lupa, agar gantungan senantiasa awet, gunakanlah BioCide Insecticide.
- BioCide Insecticide akan membuat produk Anda tahan dari serangan rayap, teter, dan lain sebagainya.