Author Archives: ratna

Mengenali Jenis Rumput Untuk Pakan Kuda

Mengenali Jenis rumput  untuk pakan kuda biasanya bukanlah rumput liar, melainkan jenis rumput seperti Panicum maximum atau Brachiaria mutica. Rumput sebagai pakan kuda hanya dapat menyediakan energi untuk aktivitas sehari-hari kuda. Untuk kuda yang berpartisipasi dalam kompetisi pacuan kuda atau digunakan untuk transportasi, tambahan nutrisi dan gizi diperlukan di samping rumput. Tambahan ini disebut konsentrat……

Mengenali Cara Merawat Kambing Agar Sehat Dan Gemuk

Mengenali Cara merawat kambing agar sehat dan gemuk, ada berbagai cara yang dapat Anda terapkan, Memelihara hewan ternak dengan hasil yang memuaskan adalah suatu kebanggaan tersendiri. Faktor utama adalah peningkatan harga jual dan tingginya minat pembeli. Jika Anda beternak kambing, penting untuk memahami cara merawat kambing agar cepat gemuk. Dengan kambing yang cepat gemuk dan…..

Jenis Pakan Kambing Protein Tinggi

kambing

Jenis Pakan kambing dengan kandungan protein tinggi adalah kunci sukses dalam peternakan. Jenis rumput ini menyediakan nutrisi penting yang diperlukan untuk pertumbuhan dan kesehatan kambing yang optimal. Dengan pemahaman yang mendalam tentang pakan kambing yang kaya protein, peternak dapat memastikan bahwa kambing-kambing mereka mendapatkan asupan gizi terbaik untuk performa yang maksimal. Jenis Pakan Kambing Protein…..

Makanan Untuk Sapi Limosin

Sapi limosin dikenal sebagai sapi yang memiliki tubuh besar, daging yang premium. di balik pertumbuhan sapi limosin terdapat cara perawatan yang harus di perhatikan yaitu dengan mulai mengenal tentang makanan yang dapat menjaga berat badan sapi limosin tetap optimal.     Mengenal Jenis Makanan Untuk Sapi Limosin. Tumbuhan hijau seperti rumput adalah makanan pokok hewan…..

Jenis Rumput Pakan Ternak Sapi

jenis rumput pakan terbaik

Jenis rumput pakan sapi terbaik merupakan faktor utama untuk hewan ternak bisa bertumbuh dengan baik. Rumput merupakan makanan pokok hewan ternak gembala seperti, sapi, kambing, kerbau dan domba. Tahukah kamu, pemilihan rumput yang baik dan berkualitas juga dapat mempengaruhi ternak kamu loh. Karena dengan memberikan rumput yang baik dan berkualitas kepada hewan ternakmu, menjadikan hewan…..