Mesin Penggiling Padi

Showing all 2 results

Kegunaan Mesin Giling Padi. Penggilingan Padi Berjalan banyak digunakan oleh para pengusaha yang menyediakan jasa penggilingan padi keliling ( berjalan ). Sedangkan Gilingan Padi Tetap banyak digunakan oleh para pengusaha Gilingan Padi Rumahan atau pun Industri Produksi Beras. Gilingan Padi merupakan solusi dalam mengatasi masalah pengolahan padi atau penggilingan gabah. Para pengusaha atau pun para petani sangat tebantu dengan adanya Mesin Giling Padi. Karena dengan menggunakan  Mesin Giling Padi ataupun Mesin Sosoh Sorgum, maka proses pengolahan atau penggilingan padi dan Sorgum akan semakin mudah, cepat, dan hasilnya maksimal.

Dalam proses penggilingan padi pastinya memerlukan sebuah mesin yang handal serta awet dan juga tahan lama, mesin yang seperti itu pastinya diperlukan sebuah perawatan mesin yang teratur dan bahan bakar yang murah. Sehingga mesin akan terus beroperasi , tujuan dari mesin yang terawat pastinya agar mendapatkan hasil padi dalam kondisi bagus dan berkualitas. Mesin merpakan suatu komponen yang memiliki jumlah banyak, dari salah satu komponen merupakan bagian mesin dar satu kesatuan yang tidak dapat dipisahkan dari bagian mesin yang lainnya. Agar dapat memperlancar suatu proses produksi tentunya diperlukan suatu mesin yang benar benar siap pakai dan aman dalam menjalankan pekerjaan, secara efektif dan juga efisien.

Tips Merawat Mesin Giling Padi ; Perhatikan beras yang akan digiling, memperhatikan keadaan beras, memeriksa keadaan mesin sebelum dinyalakan, memeriksa keadaan mesin saat dinyalakan, memeriksa keadaan mesin setelah digunakan.