Mengenal jenis rumput untuk pakan ternak sapi dan manfaatnya merupakan cara agar bisa menyediakan pakan yang berkualitas bagi hewan ternak. Dalam hal budidaya ternak sapi ada beberapa aspek yang perlu kamu perhatikan, terutama pada rumput yang akan menjadi sumber energi dan nutrisi untuk hewan ternak. Pakan berkualitas merupakan pakan yang kandungan nutrisinya simbang, seperti vitamin,…..
Tag Archives: pakan ternak unggulan
Fermentasi Pakan Ternak – Ketersediaan bahan pakan ternak sangat mempengaruhi kelangsungan industri peternakan. Hal ini membuat mau tidak mau, letak peternakan sebaiknya berada di dekat sumber pakan hijauan sebagai makanan pokok ternak ruminansia, agar memudahkan peternak memperoleh dan menekan biaya penyediaan bahan pakan ternak. Bidang usaha apapun, penekanan biaya produksi dengan meningkatkan efisiensi proses selalu diupayakan…..